Beredar Artikel di blog dan media sosial bernama pettrok.blogspot.com yang diberi judul “Menurut Data Resmi TNI, Prabowo Sudah Menang, Tidak Perlu Ada Pemilu Ulang!”.
Setelah ditelusuri foto tersebut pada alamat situs milik TNI Angkatan Darat yakni tniad.mil.id. Dalam artikel milik TNI AD tersebut dijelaskan bahwa Korem 162/WB siap membantu pengamanan dalam Pemilu, baik Pemilihan Legislatif maupun Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden 2019 di wilayah Nusa Tenggara Barat. Hal tersebut disampaikan oleh Danrem 162 Kolonel Czi Ahmad Rizal Ramdhani, saat melaksanakan kunjungan kerja ke Komisi Pemilihan Umum KPU Provinsi NTB pada Minggu 6 Januari 2019.
(GFD-2019-2934) [HOAKS] Data Resmi TNI Tunjukan Kemenangan Prabowo Pada Pilpres 2019
Sumber: Sosial MediaTanggal publish: 30/07/2019
Hasil Cek Fakta
Rujukan
- http//www.viva.co.id/pemilu/berita-pemilu/1142384-klarifikasi-dandrem-162-wb-yang-dituduh-sebut-prabowo-menang //cekfakta.tempo.co/fakta/256/fakta-atau-hoaks-benarkah-data-resmi-tni-menunjukkan-kemenangan-prabowo-pada-pilpres-2019
- https://www.kominfo.go.id/content/detail/18266/hoaks-data-resmi-tni-tunjukan-kemenangan-prabowo-pada-pilpres-2019/0/laporan_isu_hoaks