(GFD-2018-538) [KLARIFIKASI] Klarifikasi PT Go-Jek Terkait Isu Adanya Pemutihan Massal Akun Eks Mitra Go-Jek

Sumber:
Tanggal publish: 25/10/2018

Hasil Cek Fakta

VP Corporate Affairs Go-Jek Indonesia Michael Reza Say menegaskan bahwa informasi tentang PT Go-Jek akan memberlakukan pemutihan massal atau open suspend tidak benar. Michael mengatakan, open suspend tidak sejalan dengan kebijakan Go-Jek dalam memberikan pelayanan yang aman dan nyaman kepada pengguna. “Open suspend massal berseberangan dengan apa yang menjadi salah satu prioritas Go-Jek yakni memberikan layanan yang aman dan nyaman kepada para pengguna,” ujarnya.

Rujukan