(GFD-2019-2433) [BENAR] Dianggap Lecehkan Guru, Iklan Hago Diprotes

Sumber: facebook.com
Tanggal publish: 18/05/2019

Berita

“…
Jadi, itukah yang diinginkan oleh pemerintah kita dalam pembentukan karakter anak-anak kita di sekolah? Sudah di rumahnya sulit dikontrol oleh orangtuanya, ehh … di sekolah sekarang malah didukung bermain games online dan akan masuk kurikulum.
Trus nanti guru-gurunya bakal ada diklat games online dong? Apa guru-guru import itu yang akan ngajarin cara bermain games online yang baik dan benar supaya anak-anak kita sukses jadi pecandu gadget?
…”

Hasil Cek Fakta

Klarifikasi dari Hago: “Tidak ada niat dari kami beserta tim untuk menggambarkan suatu profesi dengan tidak sepantasnya. Konten terkait sudah kami hapus dari seluruh kanal resmi kami dan kami akan melakukan evaluasi proses internal sehingga hal tersebut tidak terjadi lagi di masa mendatang”, selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI.

Rujukan