[KLARIFIKASI] Klarifikasi Kemenkes Terkait Tuduhan Penggunaan Foto Tanpa Izin Untuk Bungkus Rokok
Sumber:Tanggal publish: 26/07/2018
Hasil Cek Fakta
Pria asal Kuningan, Dadang Mulya mengaku dirinya sebagai model dalam foto pria menggendong anak sambil merokok yang terpampang di bungkus rokok dan menyatakan bahwa penggunaan foto dirinya itu tidak berizin serta menuntut hak royalty. Menanggapi hal tersebut, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) sebagai pihak yang mengedarkan angkat bicara. Dilansir dari detik.com, primaberita.com, Kepala Subdit, Advokasi dan Kemitraan, Direktorat Promosi Kesehatan, Ditjen Kesmas, Sakri Sab’atmaja menegaskan, foto pria menggendong anak yang digunakan pada bungkus rokok bukanlah Dadang. Sebab, menurut Sakri, foto tersebut diambil dari Tobacco Labelling Resource Centre Thailand. “Itu (gambar bungkus rokok) dari 2005 ada bank datanya, coba saja cek di website-nya (http://www.tobaccolabels.ca/countries/thailand/), bisa dilihat semua orang kok,” tegasnya.
Rujukan
- https://web.facebook.com/groups/fafhh/permalink/701563113509560/
- https://health.detik.com/berita-detikhealth/d-4132223/kemenkes-pria-gendong-bayi-di-bungkus-rokok-diambil-dari-website-thailand
- https://primaberita.com/6260/bantah-pengakuan-dadang-mulya-kemenkes-pria-gendong-bayi-dibungkus-rokok-diambil-dari-website-thailand/
- http://www.tobaccolabels.ca/countries/thailand/
[DISINFOMASI] "Rumah Sakit Jiwa Kampret"
Sumber: instagram.comTanggal publish: 25/07/2018
Berita
"eyang_begawan_sepuh._.88▪
▪
▶️instagram__
▪
▪
follow me:@eyang_begawan_sepuh._.88
follow me:@eyang_begawan_sepuh._.88
follow me:@eyang_begawan_sepuh._.88
▪
▪
▪
⏩ KABAR GEMBIRA BUAT PARA KAMPRETEERS YANG STRES JUGA GILA KARENA JARGONYA KALAH DI PILPRES 2019 NANTI.
•
"KALIAN TIDAK USAH RISAU DAN CEMAS KARENA TELAH DI BUKA (RSJ) KHUSUS BUAT KAMPRETEERS.....
•
"SILAHKAN......BOLEH DAFTAR DULU MULAI DARI SEKARANG........
▪
▶️instagram__
▪
▪
follow me:@eyang_begawan_sepuh._.88
follow me:@eyang_begawan_sepuh._.88
follow me:@eyang_begawan_sepuh._.88
▪
▪
▪
⏩ KABAR GEMBIRA BUAT PARA KAMPRETEERS YANG STRES JUGA GILA KARENA JARGONYA KALAH DI PILPRES 2019 NANTI.
•
"KALIAN TIDAK USAH RISAU DAN CEMAS KARENA TELAH DI BUKA (RSJ) KHUSUS BUAT KAMPRETEERS.....
•
"SILAHKAN......BOLEH DAFTAR DULU MULAI DARI SEKARANG........
Hasil Cek Fakta
Foto-foto di post sumber adalah hasil suntingan, untuk foto yang kedua sebelumnya foto yang sama pernah disunting menjadi "Rumah Sakit Jiwa Kecebong". Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI.
Rujukan
- https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/701004143565457/
- https://www.google.com/maps/@3.5991147,98.6807849,3a,30y,230.72h,98.86t/data=!3m7!1e1!3m5!1s7zYa9rs1DTBfTEiWTpsSVw!2e0!6s%2F%2Fgeo1.ggpht.com%2Fcbk%3Fpanoid%3D7zYa9rs1DTBfTEiWTpsSVw%26output%3Dthumbnail%26cb_client%3Dmaps_sv.tactile.gps%26thumb%3D2%26w%3D203%26h%3D100%26yaw%3D209.60078%26pitch%3D0%26thumbfov%3D100!7i13312!8i6656
- https://www.google.com/maps/place/Mental+Hospital+%26+Drug+Addiction+Mahogany/@3.59878,98.6786364,17z/data=!3m1!4b1!4m5!3m4!1s0x303131c072df382f:0x326e58bbca91118a!8m2!3d3.59878!4d98.6808251
[BENAR] Golden Fireworm (Chloeia Flava)
Sumber:Tanggal publish: 25/07/2018
Berita
"注意 小心
泰国海滩发现的海毛虫 现在已被发现出现在波德申的海滩 毒性高 这位友族就是刚从医院回来
请大家帮忙转发 让更多的人知道 感恩
HATI HATI di tepi pantai..
Ulat bulu laut yang menyerang sisir pantai Thailand mula terdapat di pantai PD (Port Dickson)
Forward thanks".
泰国海滩发现的海毛虫 现在已被发现出现在波德申的海滩 毒性高 这位友族就是刚从医院回来
请大家帮忙转发 让更多的人知道 感恩
HATI HATI di tepi pantai..
Ulat bulu laut yang menyerang sisir pantai Thailand mula terdapat di pantai PD (Port Dickson)
Forward thanks".
Hasil Cek Fakta
"Jika cacing dipegang, bulu-bulunya akan menyebar di kulit dan dapat menyebabkan iritasi yang parah", selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI.
Rujukan
- https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/700771353588736/
- http://www.qm.qld.gov.au/Find+out+about/Animals+of+Queensland/Sea+Life/Worms/Segmented+Worms+Annelida/Bristle+Worm
- https://en.wikipedia.org/wiki/Chloeia_flava
- https://thecoverage.my/news/chloeia-flava-dangerous-poisonous-golden-fireworm-spotted-port-dickson/
[KLARIFIKASI] Pertamina Tidak Bangkrut
Sumber:Tanggal publish: 25/07/2018
Hasil Cek Fakta
Pihak PT Pertamina (Persero) memberikan tanggapannya atas isu yang menyatakan perusahaan tersebut akan bangkrut. Dilansir dari katadata.co.id, liputan6.com, dan medcom.id, Direktur Keuangan Pertamina Arief Budiman, menegaskan bahwa Pertamina kondisi keuangan perusahaan hingga saat ini (24/7) dalam kondisi aman dan terkendali, sebab pemerintah masih mendukung Pertamina tetap sehat. Meski begitu, menurut Arief, dengan kondisi saat ini memang ada beberapa proyek yang mengalami keterlambatan dalam penyerapan belanja modal (capital expenditure/capex). “Kami tidak bangkrut. Capital expenditure kan memang terlambat, tapi tidak ada yang kami batalkan,” kata Arief.
Rujukan
- https://web.facebook.com/groups/fafhh/permalink/700452733620598/
- https://katadata.co.id/berita/2018/07/24/diterpa-isu-kebangkrutan-pertamina-jamin-tak-ada-pembatalan-proyek
- https://www.liputan6.com/bisnis/read/3599178/dirkeu-pertamina-kami-tak-bangkrut
- https://www.medcom.id/ekonomi/energi/Zke0OwZb-pertamina-tidak-bangkrut
Halaman: 6100/6162