Akun Facebook “lowongan kerja PAM JAYA” pada Jumat (25/10/2024) membagikan foto [arsip], berisi info rekrutmen di Perusahaan Daerah Air Minum Daerah Khusus Ibukota Jakarta (PAM JAYA) sebagai performance monitoring dan reporting staff.
Dalam bio akun Facebook itu terdapat narasi:
“Lowongan pegawai pam jaya 2024
Sesuai Domisili/Daerah kalian😊
silahkan isi data melalui link di di bawah👇
https://rekrutmencalonpegawaipam[dot]slxrs[dot]com
Pendaftaran Gratis Tidak Dipungut Biaya!!”
[PENIPUAN] Tautan Pendaftaran Rekrutmen PAM JAYA
Sumber: Facebook.comTanggal publish: 31/12/2024
Berita
Hasil Cek Fakta
TurnBackHoax menelusuri akun Instagram resmi PAM JAYA “pamjaya_dki”. Diketahui, perusahaan sudah menegaskan kalau informasi yang beredar adalah palsu.
“Seluruh informasi lowongan pekerjaan akan disebarkan hanya melalui akun resmi PAM JAYA @pamjaya_dki,” tulis PAM JAYA pada Senin (9/12/2024).
Masyarakat diimbau untuk melaporkan penipuan yang mengatasnamakan PAM JAYA melalui kanal:
Telepon: 1500 223
SMS: 0816 725 952 / 0812 1222 2423
Email: customercare@pamjaya.co.id
“Seluruh informasi lowongan pekerjaan akan disebarkan hanya melalui akun resmi PAM JAYA @pamjaya_dki,” tulis PAM JAYA pada Senin (9/12/2024).
Masyarakat diimbau untuk melaporkan penipuan yang mengatasnamakan PAM JAYA melalui kanal:
Telepon: 1500 223
SMS: 0816 725 952 / 0812 1222 2423
Email: customercare@pamjaya.co.id
Kesimpulan
Akun Facebook “lowongan kerja PAM JAYA” dan “PAM JAYA 2024” beserta seluruh unggahannya merupakan konten tiruan (impostor content).
Rujukan
- http[Instagram] Akun Instagram PAM JAYA “pamjaya_dki” [Facebook] Akun Facebook PAM JAYA “Pam Jaya”
- https://www.instagram.com/p/DDV2jt5Tml4/
- https://www.facebook.com/pamjayaid
- https://www.facebook.com/people/PAM-JAYA-2024/61568151821158/ (tautan unggahan akun Facebook “PAM JAYA 2024”)
- https://www.facebook.com/people/lowongan-kerja-PAM-JAYA/61567993340172/?mibextid=ZbWKwL (tautan unggahan akun Facebook “lowongan kerja PAM JAYA”)
- https://archive.ph/F7wID (arsip unggahan akun Facebook “PAM JAYA 2024”)
- https://archive.vn/MXDni (arsip unggahan akun Facebook “lowongan kerja PAM JAYA”)
[PENIPUAN] Undian “Poin Gembira Festival Akhir Tahun 2024” Telkomsel
Sumber: Facebook.comTanggal publish: 31/12/2024
Berita
Halaman Facebook “Hadiah Telkomsel” pada Rabu (6/11/2024) mengunggah foto [arsip] disertai tautan pendaftaran undian poin gembira festival Telkomsel.
Isi narasi sebagai berikut:
“Spesial pelanggan setia TELKOMSEL, tukarkan TELKOMSEL poin sebanyak banyaknya dengan kupon undian poin Festival Akhir Tahun dan raih kesempatan memenangkan ratusan hadiah menarik!”
Hingga Selasa (31Tim Pemeriksa Fakta Mafindo (TurnBackHoax) mencoba mengakses tautan dalam unggahan. Diketahui, tautan itu tak mengarah ke laman resmi. Warganet diminta mengisi data diri seperti nama lengkap, tanggal lahir dan jenis kelamin.
Isi narasi sebagai berikut:
“Spesial pelanggan setia TELKOMSEL, tukarkan TELKOMSEL poin sebanyak banyaknya dengan kupon undian poin Festival Akhir Tahun dan raih kesempatan memenangkan ratusan hadiah menarik!”
Hingga Selasa (31Tim Pemeriksa Fakta Mafindo (TurnBackHoax) mencoba mengakses tautan dalam unggahan. Diketahui, tautan itu tak mengarah ke laman resmi. Warganet diminta mengisi data diri seperti nama lengkap, tanggal lahir dan jenis kelamin.
Hasil Cek Fakta
Tim Pemeriksa Fakta Mafindo (TurnBackHoax) mencoba mengakses tautan dalam unggahan. Diketahui, tautan itu tak mengarah ke laman resmi. Warganet diminta mengisi data diri seperti nama lengkap, tanggal lahir dan jenis kelamin.
Dari Penelusuran TurnBackHoax di akun Instagram Telkomsel “dari.telkomsel” yang memiliki 20 ribuan pengikut, terdapat imbauan mengenai beredarnya penipuan undian akhir tahun.
Untuk diketahui, Telkomsel hanya mengadakan program loyalitas untuk pelanggan yang bertajuk “Poin Gembira Festival 2024”, berlangsung dari 1 November hingga 31 Desember 2024. Tidak ada informasi tentang program “Poin Gembira Festival Akhir Tahun 2024” sebagaimana unggahan akun Facebook “Hadiah Telkomsel”.
Dari Penelusuran TurnBackHoax di akun Instagram Telkomsel “dari.telkomsel” yang memiliki 20 ribuan pengikut, terdapat imbauan mengenai beredarnya penipuan undian akhir tahun.
Untuk diketahui, Telkomsel hanya mengadakan program loyalitas untuk pelanggan yang bertajuk “Poin Gembira Festival 2024”, berlangsung dari 1 November hingga 31 Desember 2024. Tidak ada informasi tentang program “Poin Gembira Festival Akhir Tahun 2024” sebagaimana unggahan akun Facebook “Hadiah Telkomsel”.
Kesimpulan
Akun Facebook “Hadiah Telkomsel” dan seluruh unggahannya merupakan konten tiruan (impostor content).
Rujukan
- http[Facebook] Akun Facebook “Telkomsel” [Instagram] Akun Instagram “dari.telkomsel” [Website] Situs resmi “telkomsel.com”
- https://www.telkomsel.com/promo/poingembirafestival24
- https://www.facebook.com/telkomsel/posts/pfbid0Vww1FKsW7oRN5b3aVizcjx18tThxYL5FPv7DxHjJf9gxt3PGydZcUEfzCKGRQ8wTl
- https://www.instagram.com/dari.telkomsel/p/DDYqXwBz4q9/
- https://www.facebook.com/story.php?story_fbid=122095284626626039&id=61568781175454&rdid=4nH6OcrYw1DERKjm (tautan unggahan akun Facebook “Hadiah Telkomsel”)
- https://archive.ph/sq3rP (arsip akun Facebook “Hadiah Telkomsel”)
- https://ghostarchive.org/archive/J5FWA (arsip tautan pendaftaran “Hadiah Telkomsel”)
[PENIPUAN] Kimia Farma Bagikan Hadiah Natal Uang Jutaan Rupiah
Sumber: WhatAppsTanggal publish: 31/12/2024
Berita
Sejak Selasa (17/12/2024) beredar pesan di Whatsapp [arsip] berisi tautan untuk mengklaim hadiah Natal dari Kimia Farma. Berikut narasi lengkapnya:
“KIMIA FARMA bagi-bagi Hadiah Natal
uang sebesar 2 juta Rupiah
Cek sekarang
https://uvoo[dot]top/9cxDjK2zNl4th4nF7wfBU/7fc2U0N6f1JSZnZjXXNyUR5XKIJJ JFYYWjYJAG4fEAcaEjQYBGQ?_t= 1733794965440”
“KIMIA FARMA bagi-bagi Hadiah Natal
uang sebesar 2 juta Rupiah
Cek sekarang
https://uvoo[dot]top/9cxDjK2zNl4th4nF7wfBU/7fc2U0N6f1JSZnZjXXNyUR5XKIJJ JFYYWjYJAG4fEAcaEjQYBGQ?_t= 1733794965440”
Hasil Cek Fakta
Tim Pemeriksa Fakta Mafindo (TurnBackHoax) mengakses tautan yang tersemat dalam pesan WhatsApp. Diketahui, tautan tidak mengarah ke laman resmi Kimia Farma. Warganet justru diarahkan untuk mengisi kuesioner agar bisa mendapatkan hadiah tersebut.
Di laman resmi kimiafarma.co.id, tidak ada informasi tentang hadiah sebagaimana yang tersebar melalui pesan Whatsapp.Pesan berantai mengatasnamakan Kimia Farma pernah beredar tahun 2021. Narasi tersebut sudah diulas oleh TurnBackHoax “[SALAH] Hadiah Ulang Tahun ke-50 Tahun Kimia Farma Senilai Rp2 Juta”.
Di laman resmi kimiafarma.co.id, tidak ada informasi tentang hadiah sebagaimana yang tersebar melalui pesan Whatsapp.Pesan berantai mengatasnamakan Kimia Farma pernah beredar tahun 2021. Narasi tersebut sudah diulas oleh TurnBackHoax “[SALAH] Hadiah Ulang Tahun ke-50 Tahun Kimia Farma Senilai Rp2 Juta”.
Kesimpulan
Pesan WhatsApp berisi narasi “Kimia Farma bagikan hadiah Natal uang jutaan rupiah” adalah konten palsu (fabricated content).
Rujukan
- https://turnbackhoax.id/2024/12/31/penipuan-kimia-farma-bagikan-hadiah-natal-uang-jutaan-rupiah/ [turnbackhoax.id] [SALAH] Hadiah Ulang Tahun ke-50 Tahun Kimia Farma Senilai Rp2 Juta
- https://turnbackhoax.id/2021/12/24/salah-hadiah-ulang-tahun-ke-50-tahun-kimia-farma-senilai-rp2-juta/
- https://turnbackhoax.id/wp-content/uploads/2024/12/WhatsApp-Image-2024-12-27-at-06.18.jpg (tangkapan layar pesan WA)
- https://archive.ph/wip/b9AXj (tangkapan layar pesan WA)
[SALAH] Awan Melingkar di Puncak Gunung Merupakan Pertanda Badai
Sumber: facebook.comTanggal publish: 31/12/2024
Berita
Akun Facebook “Viana Via” pada Jumat (13/12/2024) mengunggah foto [arsip] yang memperlihatkan Gunung Sumbing diselimuti topi di bagian puncak. Unggahan disertai narasi:
View musim hujan
Gunung Sumbing dari Sindoro
Hati” Ya semuanyaa rawan badai…
Per Selasa (31/12/2024), konten telah disukai oleh 269 penyuka, 67 komentar, dan dibagikan sebanyak 4 kali.
View musim hujan
Gunung Sumbing dari Sindoro
Hati” Ya semuanyaa rawan badai…
Per Selasa (31/12/2024), konten telah disukai oleh 269 penyuka, 67 komentar, dan dibagikan sebanyak 4 kali.
Hasil Cek Fakta
Disadur dari artikel Cek Fakta Kompas.com
Prakirawan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Ahmad Yani Semarang, Haris Syahid Hakim mengatakan, kemunculan awan bertopi tidak ada kaitannya dengan prediksi bencana.
“Awan berbentuk topi di puncak Gunung Sindoro pada dasarnya hanya fenomena biasa dan tidak terkait badai, bencana, atau apapun sejenisnya,” kata Haris pada Selasa (17/12/2024), seperti diwartakan Kompas.com.
Meski tak dapat memprediksi badai, tetapi kemunculan awan berbentuk topi di puncak gunung dapat diprediksi.
“Contohnya seperti faktor kelembapan, uap air, suhu, angin, dan lainnya. Jadi tidak ada kaitannya dengan bencana atau badai,” jelasnya.
Awan yang biasanya muncul ketika badai adalah Cumulonimbus, yang cirinya menjulang ke atas dan bergelombang-gelombang, berwarna hitam pekat, serta kerap disertai petir dan angin kencang.
Prakirawan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Ahmad Yani Semarang, Haris Syahid Hakim mengatakan, kemunculan awan bertopi tidak ada kaitannya dengan prediksi bencana.
“Awan berbentuk topi di puncak Gunung Sindoro pada dasarnya hanya fenomena biasa dan tidak terkait badai, bencana, atau apapun sejenisnya,” kata Haris pada Selasa (17/12/2024), seperti diwartakan Kompas.com.
Meski tak dapat memprediksi badai, tetapi kemunculan awan berbentuk topi di puncak gunung dapat diprediksi.
“Contohnya seperti faktor kelembapan, uap air, suhu, angin, dan lainnya. Jadi tidak ada kaitannya dengan bencana atau badai,” jelasnya.
Awan yang biasanya muncul ketika badai adalah Cumulonimbus, yang cirinya menjulang ke atas dan bergelombang-gelombang, berwarna hitam pekat, serta kerap disertai petir dan angin kencang.
Kesimpulan
Unggahan foto “awan melingkar di puncak gunung merupakan pertanda badai” adalah konten yang menyesatkan (misleading content).
(Ditulis oleh Arief Putra Ramadhan)
(Ditulis oleh Arief Putra Ramadhan)
Rujukan
- http[kompas.com] [KLARIFIKASI] Awan Bertopi di Gunung Sindoro Bukan Pertanda Badai
- https://www.kompas.com/cekfakta/read/2024/12/19/121900982/-klarifikasi-awan-bertopi-di-gunung-sindoro-bukan-pertanda-badai
- https://web.facebook.com/groups/1471783946904067/posts/1801335290615596?_rdc=1&_rdr# (tautan unggahan akun Facebook “Viana Via”)
- https://archive.ph/6B4g2\ (arsip unggahan akun Facebook “Viana Via”)
Halaman: 341/6476